UEFA baru saja mengumumkan pemain-pemain yang masuk team of the tournament Piala Eropa 2012. Tim juara, Spanyol, paling banyak menyumbangkan pemainnya di tim ini.
UEFA memilih 23 pemain untuk masuk ke team of the tournament ini. Tiga berposisi kiper, enam bek, sembilan gelandang, dan lima penyerang.
Di antara 23 pemain itu, sepuluh di antaranya adalah pemain Spanyol. Italia dan Jerman menyumbangkan empat pemain, Portugal tiga, Inggris dan Swedia satu.
Di posisi kiper, yang terpilih adalah Gianluigi Buffon, Iker Casillas, dan Manuel Neuer. Mereka akan dilindungi oleh Gerard Pique, Fabio Coentrao, Philipp Lahm, Pepe, Sergio Ramos, dan Jordi Alba.
Lini tengah akan diisi oleh gelandang-gelandang andal semacam Daniele De Rossi, Steven Gerrard, Xavi Hernandez, Andres Iniesta, Sami Khedira, Sergio Busquets, Mesut Oezil, Andrea Pirlo, dan Xabi Alonso.
Cesc Fabregas memang lebih dikenal sebagai seorang pemain tengah. Namun, karena perannya sebagai "false 9" untuk Spanyol, dia dimasukkan oleh UEFA ke posisi penyerang bersama Mario Balotelli, Cristiano Ronaldo, Zlatan Ibrahimovic, dan David Silva.
Team of the tournament pilihan UEFA di Piala Eropa 2012:
Kiper: Gianluigi Buffon (Italia), Iker Casillas (Spanyol), dan Manuel Neuer (Jerman)
Bek: Gerard Pique (Spanyol), Fabio Coentrao (Portugal), Philipp Lahm (Jerman), Pepe (Portugal), Sergio Ramos (Spanyol), Jordi Alba (Spanyol)
Gelandang: Daniele De Rossi (Italia), Steven Gerrard (Inggris), Xavi Hernandez (Spanyol), Andres Iniesta (Spanyol), Sami Khedira (Jerman), Sergio Busquets (Spanyol), Mesut Oezil (Jerman), Andrea Pirlo (Italia), Xabi Alonso (Spanyol)
Penyerang: Cesc Fabregas (Spanyol), Mario Balotelli (Italia), Cristiano Ronaldo (Portugal), Zlatan Ibrahimovic (Swedia), David Silva (Spanyol)
Team Of The Tournament Piala Eropa 2012
Senin, 02 Juli 2012
Berita Terkait:
Bola
- Darwin Nunez Resmi Pemain Liverpool
- Argentina Juara Finalissima 2022
- Real Madrid Juara Liga Champions 2022
- Daftar Juara UEFA Conference League
- AS Roma Juara UEFA Conference League 2022
- Eintracht Frankfurt Juara Liga Europa 2022
- Manchester City Juara Liga Inggris Premier League 2022
- AC Milan Juara Liga Serie A Italia 2022
- Bayern Muenchen Juara Bundesliga Jerman 2022
- PSG Juara Liga Prancis 2022
- Liverpool Juara FA Cup 2022
- Erling Haaland Resmi Pemain Manchester City
- Erik Ten Hag Resmi Pelatih Manchester United
- Liverpool Juara Carabao Cup 2022
- Chelsea Juara Piala Dunia Antarklub 2022
- Senegal Juara Piala Afrika 2022
- Solskjaer Dipecat Manchester United
- Cristiano Ronaldo Resmi Pemain Manchester United Lagi
- Jorginho Pemain Terbaik Eropa 2021, Chelsea Raih 4 Gelar
- Hasil Drawing 32 Besar Liga Champions 2021/2022
- Romelu Lukaku Resmi Pemain Chelsea Lagi
- Lionel Messi Resmi Pemain PSG
- Leicester City Juara Community Shield 2021
- Lionel Messi Tinggalkan Barcelona
- Jack Grealish Resmi Pemain Manchester City
Piala Eropa
- Daftar 11 Pemain Tim Turnamen Piala Eropa 2016
- Antoine Griezmann Pemain Terbaik Piala Eropa 2016
- Cristiano Ronaldo Juara Piala Eropa 2016 dengan Bertabur Rekor
- Portugal Juara Piala Eropa 2016
- Cristiano Ronaldo Hanya Bermain 25 Menit di Final Piala Eropa 2016
- Prancis Lolos ke Final Piala Eropa 2016
- Portugal Lolos ke Final Piala Eropa 2016
- Prancis 5-2 Islandia (4/7/2016)
- Jerman 1-1 Italia (pen 6-5) (3/7/2016)
- Skotlandia 2-3 Jerman (8/9/2015)
- Slovakia 0-2 Spanyol (6/9/2015)
- Jerman 3-1 Polandia (5/9/2015)
- Lionel Messi Pemain Terbaik Eropa 2014/2015
- Italia 2-0 Norwegia (10/9/2014)
- Belanda 2-1 Ceko (10/9/2014)
- Spanyol 5-1 Makedonia (9/9/2014)
- Inggris 2-0 Swiss (9/9/2014)
- Prancis 1-1 Serbia (8/9/2014)
- Jerman 2-1 Skotlandia (8/9/2014)
- Final Piala Eropa 2012 Pecahkan Rekor Twitter
- Arsenalna, Stasiun di Kedalaman 100 Meter
- Andres Iniesta Pemain Terbaik Piala Eropa 2012
- Andres Iniesta: Pencapaian Spanyol Yang Tak Bisa Diulang
- Juan Mata: Satu Laga, Satu Sentuhan, Satu Gol, Satu Piala
Kategori:
Bola,
Piala Eropa